Panduan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Tingkat Satuan Pendidikan Tahun 2016

Panduan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Tingkat Satuan Pendidikan Tahun 2016 : Salah satu upaya dari sekian banyak upaya yang dilakukan untuk meningkatkan kompetensi guru adalah dengan memotivasi guru agar dapat menghasilkan sebuah karya. Karya tersebut dapat berupa Penelitian Tindakan Kelas (PTK). PTK yang dilakukan oleh guru sangat penting dan bermanfaat tidak hanya kepada guru yang bersangkutan, tetapi juga bermanfaat bagi sekolah, orang tua, masyarakat, dunia industri dan dunia usaha, organisasi profesi, dinas pendidikan, dan kementerian pendidikan. Kebermanfaatan PTK tersebut sangat penting adalam kontek ekosistem pendidikan dimana PTK dapat menjadi sumber informasi dan inspirasi dalam basis kebijakan yang dapat menjadi bukti evidence. 
Panduan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Tingkat Satuan Pendidikan
Panduan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Tingkat Satuan Pendidikan

Pusat Penelitian Kebijakan Pendidikan dan Kebudayaan (Puslitjakdikbud), Badan Penelitian dan Pengembangan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan pada tahun 2016 ini kembali mengadakan Program Bantuan PTK di tingkat satuan pendidikan yang dilakukan oleh Guru. Hasil evaluasi tahun 2015 menyimpulkan bahwa program bantuan PTK di Tingkat Satuan Pendidikan yang dilakukan Puslitjak sangat memotivasi guru dan sekaligus membuktikan bahwa guru-guru mampu menghasilkan sebuah karya yang diwujudkan dalam PTK.

Agar pelaksanaan program ditahun 2016 ini berjalan dengan baik dan menjadi dasar rujukan bagi semua pihak terkait dalam pelaksanaan sehingga pelaksana maupun pengambil kebijakan, maka disusunlah buku panduan pelaksanaan program bantuan PTK bagi guru-guru. Semoga panduan ini dapat dipahami semua pihak yang terkait dan dipedomani sebagaimana mestinya.

Preview Panduan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Tingkat Satuan Pendidikan


{Download disini} Panduan Pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Tingkat Satuan Pendidikan

Download juga :
Penelitian Tindakan Kelas (PTK) di Sekolah Dasar (SD)

Referensi Artikel Lainnya :


    Subscribe to receive free email updates: